Kualitas Kain Gamis Syar’i
Setelah
beberapa waktu yang lalu kami menulis artikel Mengenal Kain Wolfis dan pada artikel sebelumnya kami juga
telah sedikit mengulas Rincian Kualitas Kain Wolfis yang kami jual baik langsung maupun PO / Pre Order. Maka kali ini kami akan
sedikit menulis tentang bagaimana kualitas kain yang kami pergunakan untuk
membuat gamis syar’i.
Mengetahui
kualitas barang khususnya untuk produk gamis syar’i ini dari segi kain yang
dipergunakan untuk membuatnya tentu sangat penting. Mengingat produk gamis syar'i ini
adalah produk yang terus kita pakai dalam
keseharian. Jika kita belanja gamis syar’i secara online kemudian ternyata
ketika sampai kualitasnya barangnya kurang nyaman dipakai, panas atau
sejenisnya, maka tentu ini membuat kita tidak nyaman dalam berbusana syar’i
dalam keseharian kita. Namun ketika kita belanja gamis syar’i, kita mengetahui
kualitas yaitu minimal kualitas kain yang digunakan untuk membuat gamis syar’i
tersebut maka tentu kita minimal sudah terbayang bagaimana kualitas gamisnya,
dan ketika barang sampai dan dipakai nyaman maka tentu ini akan menambah
semangat kita untuk berbusana syar’i dalam keseharian.
Sebenarnya
yang akan kami singgung dalam artikel kualitas kain gamis syar’i ini sudah di jelaskan panjang lebar pada artikel Rincian Kualitas Kain Wolfis yang
sebelumnya telah kami publikasikan. Karena memang kain yang kami pergunakan
sebagai bahan dasar membuat gamis syar’i
ini adalah kain wolfis dari kualitas yang telah kami jabarkan dalam artikel tersebut.
Maka
dengan rincian kualitas kain yang telah kami sebutkan pada artikel sebelumnya
ini, tentu hasil produk gamis syar’inya pun akan lebih nyaman dipakai, tidak
menambah panas, dan dapat mendukung seorang muslimah untuk berbusana syar’i
dalam setiap keadaan. Karena memang focus kami dalam membuat gamis syar’i ini
bukan hanya pada harga gamis yang terjangkau, tetapi yang lebih kami utamakan
adalah kenyaman dalam memakai busana gamis syar’i.
Mengapa
kami mengutamakan kenyamanan dalam bergamis syar’i ini, karena memang
kebanyakan keluhan dari para muslimah saat diajak untuk berbusana syar’i ini
adalah karena tidak mau panas, tidak mau ribet, tidak mau mengganggu aktifitas
sehari-hari. Maka harapan kami dengan memaksiamalkan dari segi kualitas kain yang
lebih lembut, lebih jatuh, lebih halus, tetapi tetap syar’i untuk gamis ini
dapat menambah motivasi seorang muslimah untuk berbusana gamis syar’i dalam
keseharaiannya.
Secara
singkat mungkin dapat kita sebutkan beberapa kualitas kain gamis syar’i yang kami
jual dalam beberapa point sebagai berikut,
ü
Kain
wolfis yang digunakan membuat gamis syar’i ini lebih halus,
ü
Warnanya
lebih bagus, tidak kusam, dan lebih cerah, dan tentu tidak luntur
ü
Kain
gamis syar’i ini lebih jatuh dan lebih lentur
ü
Kain
gamis syar’i di kami tidak teralu tebal tapi tidak transparan, sehingga lebih
nyaman saat dipakai dan tetap syar’i
ü
Kain
dari gamis syar’i di kami tidak kaku, dan tidak kasar dan
ü
Insya
Allah pada produk gamis syar’inya tidak terdapat cacat kain
Mudah-mudahan
dengan beberapa point kualitas produk gamis syar’i tersebut diatas dapat
menjadi pertimbangan bagi pengunjung untuk berbelanja gamis syar’i di Rumah
Belanja Muslim. Untuk rincian lebih lengkap mengenai kualitas kain gamis syar’i
ini bisa langsung di cek pada link artikel Rincian Kualitas Kain wolfis ini, yang saat ini akmi jual menjual kain wolfis ini
secara terpisah kainnya saja, baik untuk potongan kecil ataupun besar atau
gulungan.
Untuk
info lebih lanjut menganai produk gamis syar’i di Rumah Belanja Muslim, anda
dapat segera hubungi kami melalui kontak berikut,
ü
08170414024
(WA / SMS / LINE)
ü
BBM
7CC88450
Akun FB Rumah Belanja
Whyluth
www.RumahBelanjaMuslim.Blogspot.Com
0 komentar: